Skip to content Skip to sidebar Skip to footer
Pengertian attachment, attach file

Pengertian attachment, attach file

Mungkin banyak dari kita yang masih bingung apa itu pengertian attachment, dan apa sebenarnya yang dimaksud definisi attach file. Memang dimasa sekarang ini semakin banyak kita dilibatkan dengan penggunaan teknologi informasi, sehingga makin banyak istilah baru yang harus kita pahami.

Pengertian attachment: Attachment adalah suatu program, perangkat atau media yang menyediakan fasilitas menyertakan file untuk ikut dikirimkan misalnya melalui email, upload, atau sejenisnya.

Attach file: yaitu proses menambahkan atau mengunggah file attachment yang akan diberikan kepada penerima atau di sertakan pengiriman pesan, email, atau media lainnya.

Pada umummya istilah attachment digunakan pada hal-hal yang berhubungan dengan internet dan perpindahan data serta informasi tanpa kabel.
Open Comments

Post a Comment for "Pengertian attachment, attach file"