Ciri Ciri Kaktus

tumbuhan yang hidup di daerah kering atau kurang air.
Oleh karena itu, kaktus memiliki batang yang banyak mengandung air. Air tersebut berguna untuk cadangan
di musim kering. Di samping itu, bentuk daun kaktus pun kecil, seringkali berbentuk duri. Dengan bentuk
seperti itu, kaktus dapat mengurangi penguapan air dari dalam tubuh.
Open Comments
Close Comments
Post a Comment for "Ciri Ciri Kaktus"